Sabtu, 02 Maret 2013

Cara memasukkan PPT ke Blog


 Kadang bagi pemula masih bingung bagaimana caranya memasukkan file PPT ke dalam blog/web.  Cara termudah, yaitu :
2.     Bila belum mempunyai account, silahkan klik Sign Up dan isi data-data yang penting
3.     Setelah mendaftar, lakukan Login dengan Username dan password yang sudah kamu isi di form pendaftaran tadi
4.     Klik Upload
5.     Klik browse dan cari file yang akan kita upload
6.    File akan Loading
7.     Setelah terupload, akan muncul kode HTML ( biasanya terdapat di bagian kanan atas )
8.     Copy kode tersebut ke blog
9.     Kemudian klik New Post, lalu klik HTML
10. Publish

Tidak ada komentar:

Posting Komentar